21 March 2008

Burgo 26 Ilir




Libur Kamis kemarin pagi jam 5.30 saya mampir kesini, sebab sudah lama saya tidak mencicipi burgo kegemaran saya, sebenarnya yang khas disini adalah bubur ayam tapi yang paling kusuka adalah Burgo ini yang sudah ditambah makanan khas lainnya, satu piring burgo dicampur laksan, celimpungan plus lontong, enak sekaliditampah 2 butir telor ayam setengah matang saya bayar dengan harga Rp. 10.500,-

No comments:

Post a Comment

Silahkan tulis komentar anda di bawah ini