22 May 2008

Sepak Bola di Lapangan Pasir


Di pelataran turap seberang ulu yang sekarang dalam tahap pembangunan, ada beberapa bagian masih berupa pasir, disini anak-anak sekitar tempat ini asik bermain bola kaki, kondisi berdebu tidak menjadi halangan buat mereka untuk bermain.

No comments:

Post a Comment

Silahkan tulis komentar anda di bawah ini