02 June 2008

Pindang Meranjat


Tempat Makan

Lalap, sama kayak lalap di tempat lain

Rusip

Seluang Goreng

Pepes Tempoyak

Lahap ya (rasanya nendang sekali)

Pindang tulang dengan 12 racikan, cocok buat lelaki kata juru masaknya

Ikan gabus Panggang, ikannya masih ABG kata Bu' Sunda

Panggung, (klo di Palembang pangggung itu tempat nyanyi), kalau disi panggung adalah juru masak andalan rumah makan ini

Senin siang, mimpi apa saya diajak serta untuk acara perpisahan dari teman, sahabat dan ibu kami (Dr. Ratu Mutialela) untuk pindah ke Malaysia menuntut ilmu dan juga membagi ilmu di negeri jiran itu, setelah acara resmi kami (10 ibu dan 3 bpk) menuju ke Pindang Meranjat Jakabaring. Suasananya enak nyaman dengan hidangan khas Meranjat. Saya sempat berkenalan dengan Jurumasak rumah makan ini ibu Juairiyah yang mengatakan Pindang Tulang disini diberikan dengan 12 racikan( ha...) apa itu bu, antara lain Cabe Jawa, serai, cengkeh dan racikan lain yang bisa menambah stamina lelaki, panas katanya (hoho) . Di meja kami (empat meja dibaris memanjang) penuh dengan makanan khas Meranjat. Ada satu makanan yang paling ku suka yang bisa menglahkan paha ayam sekalipun, makanan itu namanya "rusip" ikan kecil yang di permentasi (dibusukkan) tapi sayang untuk yang satu ini lebih enak rusip masakan istri tercinta di rumah.

3 comments:

  1. hahahhaha kusangko mama luki panggung nyo,
    mantap panas2 makan pindang meranjat.

    ReplyDelete
  2. wah bagus juga postingannya.
    dan silahkan klik di http://www.unsri.ac.id

    ReplyDelete

Silahkan tulis komentar anda di bawah ini