09 July 2008

Pindang Toman Sambal Kemang


Makan ala saya kemarin, nasi di cetak di mangkok kemudian tidak di taruh di piring tapi taruh di mangkok ditambah kuah pindang + ikannya dan tidak lupa pakai sambal kemang. Masih terasa rasa asam pedasnya sambal kemang dan kuah pindang yang diramu juga dengan nenas. Dan inilah khas Palembang.

3 comments:

Silahkan tulis komentar anda di bawah ini